Maaf Indonesia Tak Termasuk! Inilah 7 Negara dengan Sistem Jalan Terbaik, Bebas Hambatan Anti Kemacetan
Maaf Indonesia Tak Termasuk! Inilah 7 Negara dengan Sistem Jalan Terbaik, Bebas Hambatan Anti Kemacetan -Pixabay-
6. Hongkong
Negara ini dikenal memiliki sistem jalan terbaik di dunia.
Hongkong diperkirakan memiliki 1.138 mil jalanan aspal serta berbagai infrastruktur transportasi udara dan laut berstandar internasional.
7. Amerika Serikat
Nah di daftar terakhir ini ada Amerika Serikat di mana semua kota dan negara bagian di sana terhubung melalui jalan, rel kereta, hingga udara.
Pemerintah di sana juga menerapkan sistem jalanan untuk mengurangi macet di beberapa kota.
New York contohnya, Adanya grid system di sana membuat semua tujuan bisa dicapai lewat berbagai rute sesuai dengan kondisi lalu lintas yang ada.