https://palpres.bacakoran.co/

Polwan Polda Sumsel Gelar Bakti Sosial di Pinggiran Sungai Musi, Ini Sasarannya

Dalam rangka memperingati Hari Jadi Polwan ke-76 tahun 2024, Polwan Polda Sumsel menggelar Bakti sosial berpusat kepada masyarakat yang beraktivitas di pinggiran sungai Musi Kota Palembang dengan membagikan sembako kepada masyarakat.--Bidhumas Polda Sumsel

BACA JUGA:Ribuan Warga Tumpah Ruah, Kapolres Lahat Hadiri Karnaval Mobil Hias dan Baris-berbaris, Ini Keseruannya

Yang merupakan wujud nyata kepedulian Polwan Polda Sumsel terhadap lingkungan tempat ibadah dan masyarakat sekitar.

Dengan kegiatan ini diharapkan tercipta kerukunan umat beragama, sehingga terjalin kebersamaan yang erat untuk mendukung terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif.

Aksi-aksi sosial ini akan terus dilakukan, apalagi yang berguna dan bermanfaat bagi masyarakat khususnya di wilayah Polda Sumsel khususnya Kota Palembang. 

"Semoga kegiatan yang kami lakukan ini dapat memberikan dampak positif dan bermanfaat bagi sesama,” pungkas Kompol Shutanty.

BACA JUGA:Ternyata Sosok Jenderal di Polda Sumsel Ini Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci, Siapakah Dia?

BACA JUGA:Orang Nomor 2 di Mapolda Sumsel Jadi Irup Pengibaran Bendera Merah Putih, Siapakah Jenderal Tersebut?

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan