https://palpres.bacakoran.co/

GAWAT! Lini Pertahanan Timnas Indonesia Keropos Jelang Lawan Arab Saudi, Apa Solusi Shin Tae-yong?

Lini pertahanan Timnas Indonesia keropos jelang lawan Arab Saudi. Apa solusi Shin Tae-yong?-Instagram/@shintaeyong7777-

Masalahnya, Ferarri baru dua kali tampil bersama Timnas Indonesia.

Itu pun hanya di laga uji coba. 

BACA JUGA:Timnas Indonesia Bakal Punya Pemain Naturalisasi Baru, Datang Awal September Ini, Apakah Ole Romeny?

BACA JUGA:Pratama Arhan Dicoret di Timnas Indonesia? Ini 3 Penggantinya

Ia bisa saja jadi pilihan utama dalam konsep tiga bek, tapi cukup berisiko di hadapan Arab Saudi.

Shin Tae-yong sepertinya tak ingin mengambil risiko. 

Berkaca dari laga-laga sebelumnya, pelatih asal Korea Selatan itu lebih memilih bek-bek sayap dimainkan sebagai bek tengah, ketimbang memilih pemain muda.

Sandy Walsh yang merupakan bek kanan, bisa saja dipilih untuk menjadi bek tengah. 

Tak menutup kemungkinan pula Nathan Tjoe-A-On yang sempat jadi bek tengah bersama Indonesia U-23, jadi pilihan di pertahanan. Selain itu ada nama Shayne Pattynama.

Jika harus memilih antara Sandy atau Nathan, sepertinya Shin akan memilih pemain Swansea City tersebut. 

Ini terjadi jika Sandy ditempatkan Shin sebagai bek sayap kanan.

Absennya Jordi dan Hubner kemungkinan bisa tertutupi. 

Yang jadi soal hanya bagaimana kondisi pemain saat bergabung menjelang laga melawan Arab Saudi di Riyadh.

“Persiapan sangat baik, tetapi hanya Jordi saja yang ada sedikit masalah,” ujar Shin Tae-yong kepada awak media di Plaza Mandiri, Jakarta, Jumat 23 Agustus 2024.

“Saat pertandingan Liga Malaysia, Jordi alami cedera dan tidak pulih-pulih, akhirnya harus istirahat selama empat pekan ke depan,” ucapnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan