https://palpres.bacakoran.co/

Bidhumas Polda Sumsel Raih Juara 2, Kategori Apa?

Bidhumas Polda Sumsel berhasil meraih prestasi dengan menyabet Juara 2 dalam kategori Lomba Film Pendek yang didapatkan oleh Mashun Hermanto, S. Sos.--Bidhumas Polda Sumsel

BACA JUGA:Bakal Ada Agenda Penting, Berikut Imbauan Direktur Binmas Polda Sumsel ke Personel

Pati bintang dua yang cukup berpengalaman dalam bidang reserse tersebut tak segan memberikan penghargaan kepada Polwan berprestasi.

Dalam mengungkap berbagai kasus kejahatan seperti pengungkapan ladang ganja, penggagalan penyelundupan benih lobster, illegal logging serta pengungkapan sejumlah kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. 

Selain itu, perhatian besar diberikannya kepada Polwan yang berprestasi di bidang opsnal, staf, atlet dan keahlian khusus di luar kedinasan. 

Mencermati berbagai kiprah Polwan, Rachmad Wibowo juga tak ragu menempatkan Polwan untuk mengemban sejumlah jabatan strategis diwilayah hukum Polda Sumatera Selatan. 

BACA JUGA:Wah! Ada Polisi Wanita di Makan Pahlawan, Berikut Lokasinya

BACA JUGA:Pejabat Bidhumas Polda Sumsel Berikan Pesan Ini Ke Personel Saat Olahraga, Apa Isinya?

“Hingga saat ini sudah ada 19 personel Polwan Polda Sumsel yang menduduki jabatan strategis berdasarkan kompetensi yang dimiliki," tambahnya.

Kiprah Polwan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, serta membangun kepercayaan publik, menjadi cermin nyata dari komitmen Polda Sumsel.

Dalam mewujudkan kesetaraan gender dan membuka ruang yang luas bagi perempuan untuk berkontribusi secara optimal.

Sementara itu, Kepala Biro (Karo) SDM Polda Sumsel, Kombes Pol Sudrajad Hariwibowo mengatakan banyak gebrakan yang telah dibuat oleh pimpinan Polda untuk kesetaraan gender dijajarannya.

BACA JUGA:Buset! Polrestabes Palembang Dipadati Masyarakat, Ada Apa?

BACA JUGA:Malam Apresiasi Kreasi, Ada Sosok Jenderal Bintang 2 dari Polda Sumsel Hadir

Diantaranya upaya mewujudkan keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat ibadah, Polda Sumsel mencanangkan program PASTI (Pengamanan Setiap Tempat Ibadah). 

Menariknya, kegiatan PASTI ini melibatkan peran aktif para Polwan. Ketika kaum laki laki, termasuk Polki (Polisi Pria), melaksanakan ibadah sholat Jumat berjamaah, maka Polwan bertugas mengamankan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan