https://palpres.bacakoran.co/

WAJIB TAHU! Penyebab Pengajuan KUR BRI Ditolak, Ini Solusinya

Inilah penyebab pengajuan KUR BRI ditolak, begini solusinya.--

Syarat lainnya, memiliki usaha sudah berjalan minimal 6 bulan dan terdaftar dalam program BPJS. 

Adapun syarat lainnya yaitu:

- Mempunyai usaha produktif dan layak.

- Tidak sedang menerima kredit lain dari perbankan, kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit.

- Memiliki Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau surat izin usaha lainnya yang dapat dipersamakan.

- Menyerahkan dokumen agunan sesuai aturan bank, misal BPKB dan akta kepemilikan.

 

3. Besar Bunga Pinjaman

KUR BRI memiliki bunga yang harus dibayar saat pengembalian dana pinjaman. 

Berikut rincian besaran bunganya:

1. Pinjaman ke-1 dikenakan bunga 6% efektif per tahun

2. Pinjaman ke-2 dikenakan bunga 7% efektif per tahun

3. Pinjaman ke-3 dikenakan bunga 8% efektif per tahun

4. Pinjaman ke-4 dikenakan bunga 9% efektif per tahun.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan