Pelaku UMKM Wajib Tau, Ini 5 Perbedaan KUR dan KUM, Pinjam Uang Buat Modal Usaha Lebih Aman
Sebelum pinjam uang untuk modal usaha UMKM, alangkah lebih baiknya jika mengetahui perbedaan KUR dan KUM--yt/ evan alzaed
Salah satu perbedaan paling signifikan antara KUR dan KUM adalah dalam hal lembaga penjamin.
KUR dijamin oleh pemerintah melalui dua lembaga, yaitu PT Jamkrindo dan PT Askrindo.
BACA JUGA:Tanpa Agunan! Tabel Angsuran KUR MANDIRI 2024, Plafon 200 Juta Ini Syarat dan Cara Pengajuannya
BACA JUGA:KUR BRI 2024: Bunga Hanya 0,5 Persen per Bulan, Ini Syarat Lengkap dan Jenis Pinjaman yang Tersedia
Hal ini berarti bahwa jika debitur KUR mengalami kesulitan dalam melunasi pinjaman, pemerintah akan menanggung sebagian atau seluruh kewajiban pembayaran.
Jaminan pemerintah ini membuat KUR menjadi pilihan yang lebih aman bagi debitur karena risiko kredit macet ditanggung oleh pemerintah.
KUM, di sisi lain, tidak dijamin oleh pemerintah. Artinya, jika debitur KUM gagal melunasi pinjaman, bank akan menanggung risiko kredit macet.
Bank kemudian akan membebankan suku bunga yang lebih tinggi untuk menutup risiko tersebut.
BACA JUGA:Pinjaman KUR Mandiri Rp100 Juta Tanpa Jaminan, Bunga Rendah, Simak Syaratnya!
3. Syarat Usia Usaha
KUM memiliki syarat usia usaha minimal 2 tahun bagi pelaku UMKM. Artinya, jika usaha kamu baru berdiri kurang dari 2 tahun, kamu tidak dapat mengajukan KUM.
Persyaratan ini dimaksudkan untuk memastikan bahwa pelaku UMKM yang mengajukan KUM telah memiliki pengalaman dan track record dalam menjalankan bisnis.
KUR tidak memiliki persyaratan usia usaha, sehingga pelaku UMKM yang baru memulai bisnis dapat mengajukan pinjaman KUR.