https://palpres.bacakoran.co/

4 Makanan Ini Bisa Memicu Tekanan Darah Tinggi

Makanan dan minuman penyebab darah tinggi-tip sehat-

Kolesterol tinggi bisa membuat pengerasan arteri sehingga pada akhirnya tekanan darah meningkat.

BACA JUGA:Moms, Ini 6 Rekomendasi Menu Makanan Sehat Untuk Tumbuh Kembang Balita!

Sebaiknya ke depan mulailah memilih sumber lemak yang sehat, seperti ikan, kacang-kacangan, dan minyak zaitun. 

4. Makanan Cepat Saji

Mengonsumsi makanan cepat saji memang cukup praktis dan enak. Tetapi berhati-hatilah, banyak jenis makanan cepat saji yang mengandung garam, lemak jenuh, dan kalori tinggi.

Berbagai kandungan tersebut pada makanan-makanan tadi dapat berdampak buruk pada tekanan darahmu.

Makanan seperti burger, kentang goreng, pizza, dan makanan sejenisnya sebaiknya dikonsumsi sesekali saja.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Ibu Menyusui Biar ASI Gak Seret, Puasa jadi Aman Terkendali

Makanan-makanan tersebut tidak bisa atau jangan sampai dijadikan kebiasaan harian.

Ingatlah mengatur pola makan jika kamu ingin hidup sehat  memang tidak mudah. Apalagi jika kamu terbiasa mengonsumsi makanan yang kurang sehat. Akan tetapi, demi kesehatan jangka panjang masa depan, terutama untuk mencegah tekanan darah tinggi dan penyakit lainnya, sangat penting dan dianjurkan untuk mulai memilih makanan yang lebih sehat.

Cobalah mulai sekarang untuk membatasi mengonsumsi beberapa jenis makanan yang telah dipaparkan tadi. Menjaga kesehatan bisa dimulai dari hal-hal kecil, termasuk makanan sehari-hari. Tentu saja hal itu harus diimbangi dengan kedisiplinan agar pola hidup sehat dapat terus berlaku.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan