https://palpres.bacakoran.co/

4 Tempat Wisata Alam di Baturaja OKU, Menarik Untuk Kamu Kunjungi Bareng Keluarga

Daftar tempat wisata alam di Baturaja OKU seperti air terjun Desa Tanjung Karang, Goa Putri, Batu Lesung Bintang dan Air Panas Gemuhak--Kementerian Keuangan

BATURAJA, KORANPALPRES.COM - Berikut beberapa tempat wisata alam di Baturaja OKU yang menarik untuk kamu kunjungi bareng keluarga.

Pasalnya, sebagian besar tempat wisata tersebut merupakan tempat wisata alam yang masih asri.

Selain itu, tempat tersebut masih jarang diketahui wisatawan dari luar daerah sehingga cenderung sepi.

Berikut ini berbagai tempat wisata Baturaja menarik yang wajib masuk daftar kunjungan kamu saat berlibur di Kabupaten Ogan Komering Ulu berikut ini.

BACA JUGA:6 Wisata Pantai Memukau di Palembang yang Bakal Bikin Liburanmu Berkesan!

BACA JUGA:Wisata Kuliner Legendaris di Semarang Surganya Makanan wajib kamu coba

1. Air Terjun Desa Tanjung Karang

Ada air terjun kecil di kawasan hutan ini. Sesuai dengan namanya, Desa Tanjung Karang di Kecamatan Baturaja Barat merupakan rumah bagi air terjun ini.

Air kolam alami yang besar ini sangat segar. Hal inilah yang menjadi daya tarik bagi wisatawan.

Di antara hal-hal yang dapat dilakukan di sini adalah berenang dan mandi.

BACA JUGA:Wisata Wajib Belitung Timur, Rumah Keong Punya Daya Tarik yang Unik untuk Dikunjungi

BACA JUGA:4 Wisata Sejarah Palembang, Dari Zaman Sriwijaya Hingga Sultan Darussalam!

Suasana asri dan alami yang dihasilkan oleh banyaknya pohon-pohon besar menjadikan tempat ini sangat istimewa.

Apalagi, satu dari beberapa tempat wisata di Baturaja Ogan Komering Ulu masih digratiskan karena belum dikelola secara profesional.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan