Ada Kegiatan Penyusunan dan Penelitian Data RKA Kodam TA 2025, Pejabat Kodam II Sriwijaya Ini Memimpinya
Pejabat Kodam II Sriwijaya yang tidak lain Asrendam II Sriwijaya Kolonel Inf I Nyoman Yudhana Dewata Putra, memimpin kegiatan Penyusunan dan Penelitian Data RKA Kodam II Sriwijaya TA 2025, Rabu 4 September 2024.--Pendam II Sriwijaya
BACA JUGA:Wah! Ada Pertemuan Pangdam II Sriwijaya Dengan Pj Walikota Palembang, Apa Pembahasannya
Selanjutnya, Penilaian Reformasi Birokrasi di tingkat Kotama bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai perkembangan pelaksanaan Reformasi Birokrasi dan upaya perbaikannya sehingga menuntut partisipasi semua pihak, mulai dari unsur Pimpinan di Kotama hingga Prajurit dan PNS TNI AD.
"Bila kita mampu bekerja sama dengan kompak memiliki misi dan pemahaman yang sama, serta bekerja dengan arah yang jelas, saya yakin sasaran program Reformasi Birokrasi ini dapat kita capai," pungkasnya.
Kegiatan reviu Penilaian RB ini diisi oleh anggota Tim RB Mabesad Letkol Inf Ahmad Sobirin dan Mayor Arh Ceppi Hadi Nugroho, S.E., M.Si., yang membahas tentang Internalisasi RB dan Survei Internal Integritas Organisasi.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"