https://palpres.bacakoran.co/

Manfaat Tersembunyi di Balik Tren 'Silent Walking' yang Sedang Viral di Medsos, Pernah Mengalaminya?

Manfaat Tersembunyi di Balik Tren 'Silent Walking' yang Sedang Viral di Medsos Pernah Mengalaminya?--Freepik

Darimana sih asal usul tren Silent Walking?

Tren ini mulai populer di berbagai platform media sosial, seperti TikTok dan Instagram, di mana pengguna membagikan pengalaman mereka melakukan Silent Walking. 

Banyak yang mengunggah video berjalan di taman, hutan, atau bahkan di jalanan kota, sambil menunjukkan betapa menenangkan dan menyegarkan pengalaman tersebut. 

Melihat orang lain merasakan manfaatnya, semakin banyak yang tertarik untuk mencobanya sendiri.

BACA JUGA:Yuk Ajak Keluarga Healing! Inilah Tempat Wisata bogor Cocok untuk Liburan

BACA JUGA:Jomblo Dijamin Betah! 7 Kota Gudangnya Wanita Cantik di Indonesia, Bidadari Pada Kumpul di Sini

 

Apa sih manfaat dari Silent Walking

1. Meningkatkan Kesehatan 

Mental Silent Walking dapat menjadi bentuk meditasi yang sederhana. 

Ketika kita berjalan dalam keheningan, pikiran kita menjadi lebih jernih, memungkinkan kita untuk meresapi perasaan dan pikiran yang sering kali terabaikan. 

Banyak orang melaporkan merasa lebih tenang dan berkurangnya stres setelah melakukan aktivitas ini.

BACA JUGA:Mengungkap Makna Pesona 'Ngantat Dendan': Tari Tradisional Khas Lubuklinggau yang Menghantar Cinta

BACA JUGA:5 Rekomendasi Angkringan di Palembang Tercozy, Makan Enak Harga Murah, Nongki Cozy Anti Worry!

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan