https://palpres.bacakoran.co/

5 Spot Jogging Paling Favorit di Palembang, Cocok Banget Buat Self Healing!

5 Spot Jogging Paling Favorit di Palembang, Cocok Banget Buat Self Healing!-freepik-

BACA JUGA:Olahraga Paling Mudah, Berapa Lama Durasi Jalan kaki yang Baik untuk Kesehatan?

2. Kambang Iwak

Tempat untuk jogging yang kedua adalah area Taman Kambang Iwak. 

Bisa dikatakan tempat ini merupakan tempat jogging favorit untuk masyarakat yang berada di tengah Kota Palembang. 

Mempunyai luas sekitar 800 meter dengan adanya pemandangan indah berupa pohon besar, yang menjadikan udara semakin sejuk. 

Setiap harinya tempat ini ramai pengunjung terlebih ketika weekend. 

Di seputaran tempat ini juga terdapat banyak ragam makanan dan minuman yang dijual pedagang pada akhir pekan. 

Selain jogging kamu juga bisa sekedar bersantai dengan duduk-duduk di tempat atau pondokan yang dipasang dibeberapa sudut. 

Pada akhir pekan tempat ini sering dijadikan arena kumpul keluarga. 

Sekedar untuk jogging, kulineran, atau berfoto bersama.

BACA JUGA:5 Olahraga Ini Efektif Menurunkan Kolesterol dan Membakar Lemak Jika Dilakukan dengan Rutin

BACA JUGA:5 Jenis Olahraga Ini Bisa Tingkatkan Harapan Hidup

3. Lapangan Jasdam II KM 9

Tak hanya dua tempat itu saja, tetapi Lapangan Jasdam II/Swj Km 9 juga termasuk tempat favorit untuk jogging. 

Keistimewaan dari tempat ini adalah mempunyai fasilitas olahraga yang cukup lengkap. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan