https://palpres.bacakoran.co/

Memperingati HUT TNI Ke-79, Ini Cara Dilakukan Kodim OKI, Apa?

Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-79 tahun 2024 dengan tema "TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju". Kodim OKI melaksanakan acara Doa Bersama di Masjid Al-Hidayah Asrama Kodim OKI.--Pendam II Sriwijaya

Melalui Program ini TNI AD menurutnya juga mendorong dan menumbuhkan kesadaran masyarakat bergotong royong sehingga tercipta kemanunggalan antara TNI dengan rakyat.

“Dengan adanya RTLH ini rumah ibu Madimah(55) dan Bapak Ucik Usin (60) bisa menjadi layak huni dan dapat meningkatkan kesejahteraan," ujar Dandim. 

BACA JUGA:HATI-HATI! Akses Jalan Telah Terbuka 600 Meter, Subianto: Kondisinya Banyak Jurang

BACA JUGA:Wow! Kusen Jendela dan Pintu Poskamling TMMD ke-122 Kodim Lahat Terpasang, Ini Penampakannya

Kemudian untuk warga sekitar ini merupakan sarana untuk menumbuhkan rasa kebersamaan, persatuan.

Tolong menolong dan mempererat tali persaudaraan yaitu dengan cara bergotong royong yang sudah menjadi tradisi dilingkungan.

Dandim berharap seluruh pihak yang terlibat dalam program RTLH ini untuk mendukung dan memberikan bantuan baik tenaga dan pikiran sehingga sasaran tercapai secara maksimal.

“Dengan bekerja dan membantu secara ikhlas Insya Allah menjadi ladang pahala untuk kita semua,” tegas Letkol inf Yontri Bhakti," tandasnya. 

BACA JUGA:KOMPAK! Anggota TMMD ke-122 Kodim Lahat dan Siswa SMAN 1 Talang Padang Tanam Bibit Buahan

BACA JUGA:KEREN! Siswa SMAN 1 Talang Padang Bantu Anggota TMMD Ke-122 Kodim Lahat Bangun MCK, Ini Buktinya

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan