https://palpres.bacakoran.co/

Kegemaran Si Kecil! Yuk Bikin Resep Kaki Naga Wortel Keju, Rasanya Endulita

Ilustrasi - Kegemaran Si Kecil! Yuk Bikin Resep Kaki Naga Wortel Keju, Rasanya Endulita-Youtube Dapur Mama Ery-

KORANPALPRES.COM- Hai moms kali ini yuk coba kita bikin resep kaki naga wortel keju kegemaran si kecil rasanya endulita.

Mom bisa membuat sendiri di rumah untuk camilan sore hari dengan cita rasa yang enak dan pastinya lezat.

Kaki naga merupakan salah satu menu makananya yang banyak sekali peminatnya dikarenakan memiliki rasa yang enak dan mudah dibuatnya.

Menu satu ini seperti gorengan ala-ala nuget ataupun katsu yang biasanya disukai karena renyah dan memiliki isiannya yang gurih.

BACA JUGA:Ini 7 Makanan Sumber Kalsium Terbaik yang Membantu Kesehatan Tulangmu

BACA JUGA:Tip dan Trik Menyimpan Cabai di Kulkas supaya Tahan Berminggu-minggu

Resep satu ini, kamu bisa membuat kaki naga sendiri di rumah dengan lebih mudah. Dengan tambahan jamur kancing dan wortel, kamu tidak perlu takut dengan kandungan nutrisi yang ada pada makanan ini, enaknya lagi pakai cocolan Saus Sambal.

Kalian dapat menyimpan kaki naga sebagai stok lauk atau camilan dengan menyimpannya ke dalam freezer. Sebelum disimpan, pastikan yang telah dikukus didiamkan dahulu hingga benar-benar suhu ruang dahulu agar rasanya tetap maksimal. 

Jika ingin menyantapnya, kamu bisa membiarkan makanan ini di suhu ruang, lalu menggorengnya kemudian.

Dari pada penasaran gimna buatnya, yuk langsung aja Bikin Resep Kaki Naga Wortel Keju, Rasanya Endulita.

BACA JUGA:3 Makanan Khas Daerah Palembang yang Wajib Kamu Coba, Beserta Cara Pembuatannya!

BACA JUGA:2 Resep Cemilan Sederhana, Enak dan Mudah Ditiru!

Kaki Naga (Ayam Wortel Keju)

BY Diah Pohan Cookpad

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan