Resmikan Kepengurusan Karang Taruna, Ini Pesan Bupati Lahat Untuk Anggota

Ketua Karang Taruna Kabupaten Lahat, Iduar Alamsyah memberikan SK pelantikan kepada Ketua Karang Taruna Gumay Ulu, Ruismanto, Jumat 1 Desember 2023-Foto:Bernat Albar/-palpres

BACA JUGA:Dandim 0426/Tuba Ajak Anggota Sat Pol PP Perkuat Persatuan dan Kesatuan Bangsa

"Disinilah peran kita semua untuk saling bergandengan tangan, untuk mengibarkan bendera karang taruna ditingkat kecamatan dan desa," tutupnya.

Senada, Bupati Lahat, H Cik Ujang SH melalui Wabup, H Haryanto SE MM MBA menjelaskan, semoga saja para karang taruna yang dilantik untuk terus berkarya, berinovasi dalam menciptakan sebuah peluang serta terobosan baru.

"Agar kedepannya Bumi Seganti Setungguan akan melahirkan generasi muda yang tangguh, kuat dengan karakter yang berbeda," imbaunya.

Ia berpesan, apa yang telah menjadi susunan program untuk dilakukan dengan optimal. Dengan begitu, generasi dari organisasi ini kedepannya mampu memimpin tanah kelahirannya.

BACA JUGA:UIN Raden Fatah Ikuti Uji Publik 2023, Simak Harapan Wakil Rektor II yang juga Ketua PPID Utama

"Semoga saja, kita akan terus melanjutkan program kerja yang baik. Agar organisasi berjalan sesuai harapan bersama," tegas dia. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan