Kualifikasi Piala Dunia Zona Conmebol, Rodrygo dan Alisson Becker Absen Bela Brasil di Laga Lawan Venezuela
Timnas Brasil saat menghadapi Peru Oktober lalu.-conmebol-
Dalam klubnya, Mantan striker Newcastle United dan Everton ini melanjutkan penampilan bagusnya di Meksiko, mencetak hattrick untuk Pachuca di awal bulan.
Brasil akan kehilangan kiper Alisson dan juga tanpa Rodrygo yang cedera. Raphinha yang sedang menyala bersama Barcelona akan menjadi harapan Brasil.
Posisi Brasil di peringkat empat hanya bertaut lima poin dari Venezuela dan tentu belum aman.
Setelah ini, Brasil akan menjamu Uruguay lima hari berikutnya (20/11). Posisi Dorival bisa dibilang masih rawan untuk ditendang, dan mendulang enam poin pada November ini akan membuat kecemasannya sedikit berkurang.
BACA JUGA:Bagaimana Peluang Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026 Usai Kalah dari China? Ini Skenarionya
BACA JUGA:Ban Kapten Timnas Indonesia Milik Jay Idzes Saat Hadapi Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Venezuela belum pernah kalah di kandang sendiri di fase ini. Namun penampilan mereka secara umum menurun. Akan menjdi sebuah kejutan besar jika mereka bisa mengimbangi Brasil yang kini sedang dalam fase kebangkitan kedua.