https://palpres.bacakoran.co/

Parade Tambang 2024, PT SBS Beri Dukungan Luar Biasa untuk Mahasiswa Pertambangan di Indonesia

Direktur Utama PT SBS Agung Pratama yang diwakili Humas PT SBS Gito Siswanto (tengah) menghadiri Closing Ceremony Parade Tambang 2024.--pt sbs for koranpalpres.com

BACA JUGA:PT BAS Kenalkan Dunia Pertambangan Batu Bara ke Para Pelajar, Intip Keseruannya di Sini

PT SBS sendiri telah banyak melakukan kegiatan sosial, seperti dalam menghadapi pandemi Covid-19 PT SBS bersama PTBA melakukan aksi nyata membantu warga sekitar wilayah pertambangan yang terdampak pandemi Covid-19.

Sebagai bentuk sosial, pada Desember 2021 lalu PT SBS bersama PTBA membantu korban erupsi Gunung Semeru di Desa Sumber Wuluh, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

PT SBS juga tergabung dalam Tim Emergency Rescure Group (ERG) yang merupakan tim cepat tanggap darurat bencana PTBA untuk membantu korban gempa di Gunung Talamau, Pasaman Barat, Sumatera Barat dan Cianjur Jawa Barat.

Kemudian membantu korban banjir di berberapa titik Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan.

BACA JUGA:PTBA Meluncurkan Super App CISEA untuk Digitalisasi Operasional Pertambangan

BACA JUGA:5 Monster Pertambangan Terbesar di Dunia Ini Setinggi Rumah 3 Lantai Kuat Bawa 116 Kuda Nil

Tak lupa, salah satu operator alat berat PT SBS Gunawan berhasil memenangkan Caterpillar Global Operator Challenge (GOC) 2022 melawan 25 kompetitor lainnya dari seluruh dunia dan dinobatkan sebagai operator alat berat terbaik se-Indonesia. 

PT SBS diakuisisi oleh perusahaan BUMN, PT Bukit Asam pada 25 Januari 2015 melalui anak perusahaan, PT Bukit Multi Investama (PT BMI). 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan