HORE, Harga TBS November 2024 Kabupaten Lahat Alami Kenaikan, Segini Besarannya
PANEN SAWIT : Tampak para pekebun sedang memanen sawit di areal perkebunan miliknya-Ist/koranpalpres.com-
Sementara sawit umur 9 tahun Rp. 3.258,38/Kg: sawit umur 10-20 tahun Rp 3.356,86/Kg: sawit umur 21 tahun Rp 3.343,62/Kg: sawit umur 22 tahun Rp 3.344,01/Kg, sawit umur 23 tahun Rp 3.319,77/Kg, sawit umur 24 tahun Rp 3.220,76/Kg: dan sawit umur 25 tahun Rp 3.227,53/Kg.
Sedangkan, lanjut Vivi Anggareni, harga minyak sawit mentah (CPO) ditetapkan Rp 13.920,03/Kg dan harga Inti kelapa sawit (kernel) Rp 9.420,89/Kg dengan indeks K 93,234.
BACA JUGA:AKHIRNYA! Kopi Lahat Kantongi Sertifikat IG, Kadisbun: Ada Rasa Buah Cherry Lho
BACA JUGA:Kecamatan Gumay Ulu Lahat Bergantung pada Kopi dan Karet, Ini Saran Kadisbun Vivi Anggraeni
"Dengan demikian harga-harga tersebut berdasarkan hasil rapat tim penetapan harga tandan buah segar (TBS) oleh Dinas Perkebunan Provinsi Sumatera Selatan," tutup dia.