https://palpres.bacakoran.co/

Kemenhub Gelar Mudik Gratis Nataru, Kuota 38 Ribu Penumpang, Begini Cara Daftar!

Kemenhub gelar mudik gratis Nataru, kuota 38 ribu penumpang, begini cara daftar!-Dokumen Palpres-

KORANPALPRES.COM - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menggelar program mudik gratis pada momentum Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).

Animo masyarakat pada momen Nataru kali ini diprediksi bakal tinggi.

Terlebih momen Nataru bersamaan dengan masa liburan sekolah.

Program mudik gratis diselenggarakan untuk mengantisipasi lonjakan masyarakat yang ingin mudik dengan kendaraan pribadi dan mengurangi potensi kecelakaan lalu lintas, khususnya bagi pengguna sepeda motor.

BACA JUGA:Tips Libur Akhir Tahun 2024 yang Nyaman Tapi Gak Bikin Kantong Jebol

BACA JUGA:Siap-siap Padat! Inilah 10 Tempat Wisata yang Diprediksi Banjir Wisatawan Saat Libur Akhir Tahun 2024

Program ini memberikan fasilitas pengangkutan sepeda motor secara gratis dengan tarif tiket penumpang yang sangat terjangkau, mulai dari Rp10 ribu per orang.

"Kami mengajak masyarakat untuk memanfaatkan program mudik gratis ini agar perjalanan lebih nyaman, aman, dan selamat. Pengguna sepeda motor juga bisa membawa motornya ke tempat tujuan melalui mudik gratis Kemenhub," kata Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi dalam keterangan tertulisnya, Kamis 5 Desember 2024.

Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api Arif Anwar dalam konferensi pers di Kantor Kementerian Perhubungan, Rabu 4 Desember 2024 menjelaskan detail pelaksanaan program yang akan berlangsung mulai 20 hingga 29 Desember 2024.

Pendaftaran telah dibuka sejak 1 Desember 2024 dan akan ditutup sehari sebelum pelaksanaan keberangkatan, yakni 28 Desember 2024. 

BACA JUGA:Kata Kemenpar 10 Destinasi Ini Bakal Jadi Incaran Traveler Saat Libur Nataru

BACA JUGA:Tercapai 67 Persen Tiket Kereta Api Nataru Terjual, Berikut Angka Pastinya!

Peserta dapat mendaftar di delapan stasiun, yaitu:

- Jakarta Gudang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan