https://palpres.bacakoran.co/

Ini 6 Lokasi Wisata Tempat Kamu Bisa Camping Bersama Keluarga di Pagaralam

wisata glamping di Dusun Camp Riverside Glamping-istimewa-

Di Pagaralam ada sebuah lokasi yang disediakan untuk  kebutuhan itu. Lokasinya berada di Desa Muara Siban, Kecamatan Dempo Utara, Kota Pagaralam.

Dengan view yang langsung menghadap ke Gunung Dempo kamu bisa memandang keindahanGunung  Dempo  siang maupun malam dari sini.

BACA JUGA:4 Pesona Wisata Palembang: Menelusuri Keindahan Sejarah dan Alam yang Memukau

Mobil pribadi anda bisa kamu pakai untuk camping di tempat ini karena kendaraan campervan bisa masuk ke tempat ini.

Di lokasi Wisata Bikit Pasir ini juga sudah dibuat rumah hobbit untuk para pengunjung beristirahat dan berteduh.

Juga ada taman bunga yang asri serta kolam pemandian yang dinamakan tempat Bidadari Mandi.

4. Kebun Raya Dempo (KRD)

Kebun yang satu ini letaknya tidak jauhdari  objek wisata Tugu Rimau Gunung Dempo. masih dalam kawasan wisata Gunung Dempo.

BACA JUGA:Desa-Desa Ini Usung Konsep Pariwisata Berkelanjutan, No 3 Menghasilkan Rp 14 M Pertahunnya

Dari ketinggian kamu bisa melihat pemandangan Kota Pagaralam yang gemerlap di malam hari atau menyaksikan matahari terbit pada pagi hari.

Di sekeliling juga terlihat bukit yang seakan memagari Pagaralam. 

Cukup banyak juga wisatawan yang menginap dan mendirikan tenda di lokasi ini. Apalagi saat musim ramai wisatawan seperti menjelang tahun baru saat ini. 

Wisatawan yang camping di sini kebanyakan membawa sendiri peralatan berkemahnya, karena di sini memang buat penggemar camping yang sesungguhnya.

Namun ada juga persewaan tenda di sana yang harganya tidak terlalu murah atau terlalu mahal. Tergantung persepsi wisatawan yang menyewa tersebut. 

Ada cukup banyak fasilitas wisata di sana seperti saja tower camp dan kebun bunga yang menawan untuk berswafoto. Cukup lengkap juga area parkir motor dan mobil, kantin, toilet, hingga penyewaan ATV di sana. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan