https://palpres.bacakoran.co/

Bazar Ramadan Gairahkan UMKM, Wali Kota Palembang Tekankan Pentingnya Kemasan Ramah Lingkungan

Bazar Ramadan Gairahkan UMKM, Wali Kota Palembang Tekankan Pentingnya Kemasan Ramah Lingkungan--Kominfo Palembang

"Saya ingin para camat dan lurah mengarahkan bantuan kepada warga yang membutuhkan. Inilah yang disebut Palembang Peduli," tambahnya.  

Mengenai harga sembako, diakui Walikota, ada harga beberapa komoditas seperti bawang putih dan cabai merah mengalami kenaikan.

BACA JUGA:Jelang Ramadhan, TP PKK OKU Timur Salurkan Bantuan Sembako dan Sampaikan Harapan

BACA JUGA:TP PKK Empat Lawang Dukung Program Ketahanan Pangan dan Pemberdayaan Masyarakat, Ini yang Dilakukannya

Namun, Wali Kota memastikan stok bahan pokok tetap aman selama bulan suci Ramadan.  

"Saya imbau untuk membeli bahan pokok sesuai kebutuhan. Yang pasti stok bahan pokok untuk di Palembang aman," kata dia,

Sementara itu, Ketua Dharma Wanita Persatuan Kota Palembang, Ida Royani Aprizal, mengungkapkan bahwa bazar ini diikuti oleh 70 stand dari berbagai OPD di lingkungan Pemkot Palembang, termasuk partisipasi Bulog.  

"Di sini tersedia berbagai kebutuhan pokok seperti beras, minyak goreng, takjil untuk berbuka puasa, hingga buah-buahan," kata Ida. 

BACA JUGA:KLOP! Febrita Lustia Dilantik Menjadi Ketua TP PKK dan Tim Pembina Posyandu Provinsi Sumsel Periode 2025-2030

BACA JUGA:Pj Ketua TP PKK Sumsel Melza Sampaikan Pesan dan Kesan Perpisahan, Bikin Mata Berkaca-Kaca

Selain itu, bazar ini juga menyediakan layanan pemeriksaan kesehatan gratis dari Puskesmas Merdeka dan Puskesmas 23 Ilir.

Tak hanya itu, panitia juga membagikan paket sembako kepada juru parkir, petugas keamanan, serta warga sekitar kantor Pemkot Palembang. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan