https://palpres.bacakoran.co/

Tukang Cuci Piring di 4 Negara Ini Lebih Besar dari Gaji PNS, Lho

Kanada, menjadi salah satu negara yang memberikan gaji tinggi ke tukang cuci piring.-tourism-

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Di Indonesia, profesi pencuci piring sering disepelekan sebab pendapatan yang dihasilkan jenis profesi tersebut juga termasuk rendah di negara ini.  Tetapi jangan kaget, tukang cuci piring di 4 negara ini lebih besar daripada gaji PNS, lho

Ya, gaji pencuci piring di beberapa negara luar ternyata cukup besar, lho. Bahkan, bisa dibilang fantastis melebihi gaji PNS atau pegawai kantoran lainnya di Indonesia. 

Profesi pencuci piring konon banyak juga yang dilakoni orang Indonesia, terutama para pelajar atau mahasiswa di luar negeri. 

Mereka mencari tambahan biaya untuk keperluan sehari-hari mereka selama berkuliah atau belajar di sana.

BACA JUGA:Ingin Ikutan Kabur Dulu? 3 Negara Ini Siap Membayar Kamu untuk Mulai Hidup Baru di Sana

BACA JUGA:Negara Eropa Ini Minta Warganya Siaga Perang, Kenapa Ya?

BACA JUGA:Keren, 5 Negara Ini Sediakan Layanan Kesehatan Gratis untuk Warganya

Sebagaimana dilansir dari laman detikfood, empat negara berikut punya gaji pencuci piring tertinggi di dunia.

1. Kanada

Sebagaimana dilansir dari Narcity, ada sebuah restoran di Kanada bernama Handi Grill yang sempat membuka lowongan pekerjaan untuk pencuci piring. Tidak main-main, restoran yang berlokasi di Kota Vancouver itu menggaji staf pencuci piringnya dengan angka 25 USD (Rp414.500) per jam. 

Staf cuci piring tersebut akan bekerja selama 40 jam dalam seminggu. Jika dihitung, mereka bisa mendapatkan gaji sebesar Rp66,3 juta dalam satu bulan, wuih! 

2. Amerika Serikat

Memang, profesi pencuci piring memang salah satu profesi yang digaji rendah di Amerika Serikat. Akan tetapi, gajinya ternyata jauh lebih besar daripada pegawai kantoran dengan jabatan tinggi di Indonesia. Lebih besar daripada gaji atau penghasilan rata-rata pejabat PNS tanpa korupsi di Indonesia.

BACA JUGA:Gandeng 13 Mitra, UKSW Gelar Kuliah Bela Negara Perkuat Semangat Kebangsaan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan