https://palpres.bacakoran.co/

7 Museum Paling Aneh dan Absurd di Dunia dari Berbagai Negara, Ada yang Bikin Ngilu

Ada Museum Toilet Hingga Museum Rambut, Inilah 7 Museum Teraneh di Dunia-Surat Jewparoen-gmaps

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Museum adalah tempat di mana sejarah, pameran artefak, seni, dan kebudayaan yang kaya dengan ilmu ditampilkan.

Beragam koleksi benda dengan nilai seni tinggi atau fosil kuno yang berkaitan dengan sejarah dan peradaban manusia yang dapat menambah wawasan dan inspirasi bagi para pengunjung ada di Museum.

Namun, ada juga beberapa museum dari berbagai belahan dunia yang justru memamerkan barang-barang yang absurd dan tidak lazim. 

Walaupun begitu, museum-museum ini masih tetap memberikan hiburan dan ilmu pengetahuan, yang menjadi alternatif baru dan daya tarik untuk mengunjunginya.

BACA JUGA:Sukabumi 1980, Bukan Sekedar Upaya Titimangsa Perkenalkan Sejarah Pertunjukan Kebudayaan Sunda 43 Tahun Silam

BACA JUGA:Mengenal Adat Perkawinan Mabang Handak, Warisan Budaya Takbenda Morge Siwe OKI

Berikut ini 7 Museum paling aneh dan absurd di dunia dari berbagai negara:

1. Museum Toilet Internasional Sulabh

Apa latar belakang dan alasan yang membuat berdirinya museum ini?-@apasajadibagi-instagram

Museum ini terletak di New Delhi Ibu kota India.

Didirikan oleh Sulabh International, pada tahun 1992, merupakan sebuah LSM yang bekerja untuk pengelolaan sampah dan perubahan sosial melalui pendidikan,  perlindungan lingkungan, hak asasi manusia.

BACA JUGA:Beginilah Rangkaian Susunan Acara Ritual dan Prosesi Pernikahan Adat Palembang

BACA JUGA:5 Objek Wisata di Aceh yang Cocok Buat Liburan Akhir Tahun, Nomor 3 Wajib Snorkeling

Apa latar belakang dan alasan yang membuat berdirinya museum ini?

Berdirinya Museum ini memiliki alasan yang kuat, bermaksud untuk menuntut adanya perbaikan kebersihan, dan memperhatikan kondisi kesehatan seluruh masyarakat. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan