5 Kota Paling Nyaman Buat Solo Traveling, Kira-Kira Ada Gak dari Sumatera?

Kota paling nyaman di Indonesia ini dinilai paling nyaman buat solo traveling karena faktor keamanan, objek wisata hingga biaya murah--Sumber: kolase

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM – Jika kamu berencana untuk melakukan solo traveling untuk mengisi liburan Natal dan Tahun 2024 ini harus memiliki kota yang nyaman.

Kota ini tentu saja memiliki tingkat kriminalitas yang rendah, biaya murah, masyarakat lokal yang ramah hingga jarak objek wisata dekat dengan penginapan.

Sebab, jika kota yang kamu tuju tidak merangkum dari kriteria kota paling nyaman akan membuat repot sendiri.

Namanya solo traveling tentu saja kita harus mandiri saat berada di kota yang mungkin asing kamu kunjungi.

BACA JUGA:Bukan Ampera Apalagi Masjid Agung, Ternyata Bangunan Ini Ditetapkan Cagar Budaya Palembang

BACA JUGA:Mengenal Jenis Beasiswa LPDP 2024 yang Harus Kamu Ketahui, Ada Pascasarjana Hingga Dana Penelitian

Sehingga kota yang dikunjungi ini harus sesuai dengan apa yang kamu butuhkan dan sesuai dengan karakter kamu juga.

Sehingga solo travling yang kamu lakukan untuk mengisi Nataru 2024 akan terasa nyaman dan menyenangkan.

Nah, berikut ini ada 5 kota paling nyaman buat solo traveling versi Pesona Indonesia. Kuy disimak artikelnya.

1. Yogyakarta

BACA JUGA:Kepala BNN Ini Klaim Tinggal 2 Kelurahan di Pagaralam yang Masuk Kategori Waspada

BACA JUGA:Operasi Lilin 2024! Polres Ogan Ilir Dirikan 4 Pos dan Terjunkan 555 Personil Polri

Yogyakarta termasuk dalam bagian daerah Istimewa di Indonesia karen amemiliki nilai budaya yang sangat indah.

Bahkan, Yogyakarta sempat dikenal sebagai The Never Ending Asia karena mencerminkan strategi dalam menarik minat wisatawan untuk berkunjung ke daerah tersebut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan