UIN Raden Fatah Wisuda 1.200 Lulusan, Berikut Daftar Wisudawan Berprestasi
Daftar wisudawan berprestasi pada Wisuda ke-87 UIN Raden Fatah Palembang yang meluluskan 1.200 wisudawan -Foto: Tim Humas UIN Raden Fatah for koranpalpres.com-
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi berjumlah 34 orang (S1). Fakultas Sains dan Teknologi berjumlah 32 orang (S1).
BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Cocok Buat Gen Z, Keilmuan Dibutuhkan Perusahaan, Mudah Dapat Kerja?
BACA JUGA:5 Tips Memilih Kampus Negeri Terbaik Menjelang Persiapan SNBP dan SNBT 2024, Simak!
Fakultas Psikologi berjumlah 34 orang (S1).
Pascasarjana program Magister berjumlah 2 orang dan program Doktor (S3) berjumlah 4 orang.
Sementara sarjana berprestasi tingkat UIN Raden Fatah Palembang sebagai berikuti
1. Sarjana Berprestasi Program Strata 1
BACA JUGA:Bukan Legenda Sura dan Baya, Begini Asal Usul dan Sejarah Kota Surabaya, Wajib Kamu Tau!
BACA JUGA:Mau Kulit Kenyal Secara Alami? 7 Buah yang Tingkatkan Produksi Kolagen!
Putri Gegina Patricia, Prodi Ilmu Hadis, Judul Skripsi: Husnul Khatimah Dalam Studi Tematik Hadis dan Relevansinya Dengan Fenomena Sosial, IPK 3,99
2. Sarjana Berprestasi Program Magister
Imron hamdani, Prodi Pendidikan Agama Islam, Judul Tesis: Nilai-nilai Moderasi Beragama Perspektif Nasaruddin Umar, IPK 4,00
3. Sarjana Berprestasi Program Doktor
BACA JUGA:Wujudkan Komitmen untuk Lebih Cepat, Dekat dan Mudah, ACE Xpress Resmi Hadir di Jatiwaringin
BACA JUGA:VW Tour Borobudur, Nikmati Pengalaman Wisata yang Berbeda