Wow! Dalam Empat Hari 12.169 Orang Berangkat Menggunakan Kereta Api

KAI Divre III mencatat selama 4 hari masa posko angkutan Nataru 2023/2024 atau H-1 Natal Ahad 24 Desember 2023 telah mengangkut 12.169 penumpang.--Alhadi Farid

Dan juga kesiapoperasian lokomotif dan kereta untuk memastikan kereta api dalam kondisi prima yang siap dioperasikan guna memberikan layanan terbaik bagi pelanggan KAI.

Selama periode Angkutan Nataru ini, KAI Divre III Palembang menyediakan 44. 158 tempat duduk, ada penambahan sekitar 1.426 tempat duduk.

BACA JUGA:BNI Wilayah 03 Meriahkan Perayaan Natal 2023 Melalui BNI Berbagi

BACA JUGA:Catat! LRT Sumsel Tambah 8 Perjalanan Demi Sambut Libur Nataru, Berikut Tanggalnya

Dari sebelumnya 42. 732, hal ini karena ada penambahan 1 kereta/gerbong kelas eksekutif dan kelas bisnis di KA Sindang Marga.

Dengan relasinya Kertapati -Lubuk Linggau (PP) dari tanggal 21 sampai dengan 27 Desember 2023. 

Untuk KA yang beroperasi KA Bukit Serelo relasi Kertapati -Lubuk Linggau (PP), KA Ekspres Rajabasa relasi Kertapati -Tanjung Karang (PP) dan KA komersial Sindang Marga relasi Kertapati -Lubuk Linggau (PP).

Dan berdasarkan pantauan ketersediaan tiket yang sudah bisa dipesan hingga Ahad 24 Desember 2023.

BACA JUGA:PGN Tandatangani 410 BBTUD Kontrak Gas Bumi dari Blok Corridor Sumsel

BACA JUGA:RMKE Serahkan Gazebo Masjid di Muara Enim, Dukung Aktivitas Sosial Budaya di Area Operasional

"Kita mencatat penjualan tiket sudah mencapai 95 persen dari total tempat duduk yang tersedia atau sebanyak 41.759 tempat duduk yang sudah terjual," tukasnya.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan