https://palpres.bacakoran.co/

Tips Budidaya Perkutut Bangkok untuk Pemula, Pasti Banjir Cuan!

Tips budidaya perkutut bangkok untuk pemula, pasti banjir cuan!--

KORANPALPRES.COM - Perkutut bangkok adalah salah satu jenis perkutut yang hidup di Indonesia. 

Perkutut jenis ini banyak diminati pecinta burung berkicau karena dinilai lebih indah dan punya suara yang lebih variatif.

Artikel ini akan membahas tips budidaya perkutut Bangkok untuk pemula.

Kesehatan adalah kunci utama dalam budidaya burung perkutut bangkok, seperti membersihkan kandang dan tempat makan secara rutin.

BACA JUGA:Tuah Istimewa Perkutut Putih Mata Merah, Pantesan Banyak Dicari Kolektor

BACA JUGA:Arti Hitungan Sisik Kaki Perkutut Ponco Sudo, Ini Cara Mengetahui Tuahnya

Selain itu, berikan mainan atau aktivitas untuk menjaga kebugaran burung di dalam kandang breeding. 

Berikut beberapa langkah melakukan budidaya perkutut bangkok untuk pemula:

 

1. Pilih Indukan Berkualitas

Langkah pertama yang harus dilakukan dalam budidaya perkutut Bangkok adalah memilih indukan berkualitas. 

BACA JUGA:Inilah Keistimewaan Perkutut Putih, Konon Bisa Membuat Pemiliknya...

BACA JUGA:7 Turunan Kaya Raya dengan Perkutut Berkhodam: Fakta atau Mitos?

Pastikan indukan dalam kondisi sehat, tanpa cacat fisik, dan aktif berkicau. 

Pilih burung dengan postur tubuh yang tegap dan proporsional. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan