8 Cara Cerdas Mengatur Uang bagi Anak Kos agar Tidak Kehabisan di Tengah Bulan
8 Cara Cerdas Mengatur Uang bagi Anak Kos agar Tidak Kehabisan di Tengah Bulan--Freepik
KORANPALPRES.COM- Hidup mandiri jauh dari keluarga membuat anak kos harus pintar dalam menggunakan uang.
Agar tidak boncos sebelum akhir bulan maka anak kos harus memperhitungkan setiap pengeluaran.
Sehingga anak kos dituntut mahir mengelola keuangan jika tidak ingin uang cepat habis.
Hanya saja terkadang anak kos juga memiliki keterbatasan dalam hal manajemen keuangan.
BACA JUGA:Anti Boncos! Ini 7 Tips Hemat untuk Mahasiswa Kost Biar Keuangan Ga Ambyar di Akhir Bulan
Untuk itu perlu membuat perencanaan keuangan dengan tujuan uang tetap mencukupi bahkan masih bisa untuk menabung.
Bagi kamu anak kos yang masih kesulitan mengatur keuangan, berikut panduannya.
1.Membuat Daftar Belanja
Cara pertama yang bisa dilakukan dengan mengatur keuangan seperti membuat daftar belanja secara detail.
Anak kos disarankan melakukan pengaturan yang terbagi dalam harian, mingguan, bulanan.
Dan dahulukan kebutuhan yang masuk dalam skala prioritas.