Banten Juara 1 dari 10 Provinsi dengan Tingkat Pengangguran Tertinggi di Indonesia, Bagaimana Palembang?
Provinsi dengan Tingkat Pengangguran Tertinggi di Indonesia-Drazen Zigic-freepik.com
TPT tertinggi ada di Kabupaten Manokwari Selatan sebesar 8,38 persen, diikuti Kabupaten Maybrat sebesar 7,97 persen, lalu Kabupaten Sorong Selatan 7,70 persen.
Sedangkan, TPT terendah terjadi di Kabupaten Teluk Wondama sebesar 3,27 persen, menyusul Raja Ampat sebesar 3,71 persen, dan Kabupaten Fakfak sebesar 3,81 persen.
BACA JUGA:Ternyata Orang Dengan Gangguan Jiwa Boleh Nyoblos Loh! Gak Percaya? Begini Alasannya
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru dari PT. Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (Sampoerna)
Agustus 2023, sebagian besar penduduk usia kerja Papua Barat bekerja di sektor informal sebanyak 328.398 orang atau 58,55 persen.
Sektor itu meliputi jasa kemasyarakatan, sosial, dan perorangan, kemudian pertanian, kehutanan, dan perikanan, perdagangan, dan reparasi.
Sedangkan, sebanyak 264.404 orang atau 41,45 persen bekerja di sektor formal.