Viral! Temukan Serangga Spesies Baru Anak Muda Asal NTT Ini Mendunia

Pemuda asal NTT menjadi terkenal di dunia setelah menemukan spesies serangga baru (davis)--kolase

BACA JUGA:9 Lowongan Kerja Desember 2023 Untuk Wilayah Cikarang, Bekasi Sekitarnya

Akhirnya 2 tahun kemudian, setelah Davis menemukannya di kebun jambu biji, sebuah publikasi muncul pada bulan Maret 2023.

Judul publikasi tersebut adalah 'Nesiophasma sobesonbaaii - a new giant stick insect from the island Timor, Indonesia (Insecta: Phasmatodea)“. 

Saat itu Davis merupakan seorang siswa kelas 3 di SMA 5 Kupang, dan menjadi salah satu penulis dalam publikasi ilmiah tersebut bersama tiga peneliti dari luar negeri, yaitu Stéphane Le Tirant, Royce T. Cumming, dan Hennemann.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan