6 Manfaat Daun Jambu Biji Untuk Kesehatan, Bukan Hanya Bagian Buahnya Saja Loh, Simak di Sini!

6 Manfaat Daun Jambu Biji Untuk Kesehatan, Tidak Hanya Bagian Buahnya Saja!-Foto: Jambu Biji- Pixabay-

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM- Jambu biji merupakan tanaman yang sering ditemui dan telah melokal bagi masyarakat Indonesia.

Biasanya jambu biji dimanfaatkan pada bagian buah, yang dapat dikonsumsi secara langsung dan juga bisa dibuat jus buah.

Ternyata daun jambu biji juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan.

Daun jambu biji memiliki kandungan vitamin C, potasium, antioksidan dan juga serat yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.

BACA JUGA:8 Hari Pasca HAB Ke-78, Kanwil Kemenag Sumatera Selatan Berduka, Apa yang Terjadi?

BACA JUGA:Cara Ternak Bebek yang Bisa Panen Telur Tanpa Waktu yang Lama! Ikuti Metode Ini

Tanaman yang berasal dari buah tropis Amerika Tengah ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Adapun manfaat dari daun jambu biji ini yaitu salah satunya dapat meningkatkan kesehatan pada sistem pencernaan tubuh. 

Bentuk buah jambu biji secara umumnya yaitu oval dengan kulitnya yang berwarna hijau muda ataupun kekuningan jika sudah matang.

Biasanya daun jambu biji ini juga sering digunakan untuk pembuatan teh herbal dan juga ekstrak daunnya digunakan sebagai suplemen dan vitamin.

BACA JUGA:Apa Penyebab PT Kuala Permai Nunggak Rp600 Juta? Parkir Komplek Rajawali Disegel

BACA JUGA:RUPS Luar Biasa XL Axiata, Setujui Perubahan Kegiatan Usaha, Ini Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Terbaru

Kandungan nutrisi yang terdapat pada daun jambu biji ini memiliki manfaat untuk kesehatan yang akan kamu rasakan jika kamu konsumsi secara baik dan benar. 

Berikut ini 6 manfaat daun jambu biji untuk kesehatan dilansir dari halodoc.com dan alodokter.com.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan