7 Makanan Legendaris Khas Palembang Ini Sangat Akrab di Lidah, Sekali Nyicip Dijamin Bikin Nagih
7 Makanan Legendaris Khas Palembang Ini Sangat Akrab di Lidah, Sekali Nyicip Dijamin Bikin Nagih--kolase koranpalpres.com
Hidangan pindang ikan ini punya cita rasa yang pedas dan manis sebagai lauk pelengkap santapan nasi putih hangat yang tentunya kian menggugah selera dan bikin nambah.
Masakan Pindang Ikan ini bisa kamu temukan sangat mudah di berbagai tempat dan rumah makan di kota Palembang.
BACA JUGA:5 Makanan Legendaris yang Viral di TikTok Sepanjang Tahun 2023! Nomor 2 Bikin Ngiler
6. Sambal Tempoyak
Sambal Tempoyak merupakan jenis makanan legendaris khas Palembang yang populer terbuat dari daging durian matang yang ditumis.
Aroma wangi sambal tempoyak ini sangat menggoda indera penciuman anda di samping memiliki cita rasa khas dan unik.
7. Kemplang
BACA JUGA:Perawatan Wajah Tak Perlu Mahal, Serum Hanasui Solusinya, Harga Hanya Rp20 Ribuan, Coba Deh!
Camilan kemplang juga sangat populer dan dikenal sebagai makanan legendaris khas Palembang yang renyah dan bercita rasa ikan.
Nama kemplang berasal dari dialek Melayu lokal Selatan yang berarti "memukul" untuk merujuk proses perataan adonan krupuk.
Kemplang dikembangkan di kota pesisir di bagian selatan Sumatera yang secara tradisional meliputi Sumatera Selatan, Bangka Belitung dan provinsi Lampung.
Di Palembang, home industri Kemplang Palembang sering dikaitkan dengan pempek industri, baik sebagai sarana hampir identik.
BACA JUGA:Sekali Oles Ketombe Kabur, Ini Manfaat Lain Minyak Zaitun Untuk Kesehatan Rambut