Enaknya Makan Apa di Solo? 5 Kuliner Terbaik Ini Harus Kamu Coba Saat Sampai disana, Jangan Dulu Kemana-Mana
5 kuliner ini terbaik di kota Solo, wajib kamu coba!-IG/-masukptn
Bubur ini dimasak dengan cara dipanggang sehingga menghasilkan rasa yang unik.
BACA JUGA:Anak 90-an Merapat, 10 Jajanan Jadul ini Bisa Buat Kamu Nostalgia Masa Kecil
BACA JUGA:Ternyata Bolu Kukus Termasuk Makanan Legendaris Lho, Berikut Resep dan Cara Membuatnya
Kelembutan dan kelezatan luar biasa dari bubur bakar ini, membuatnya menjadi daya bagi para penggemar kuliner klasik.
Bukan hanya bubur bakar, tak ketinggalan soto rempah Badran turut menawarkan sentuhan rasa rempah-rempah yang menggugah selera.
Kuahnya yang nikmat dan kaya rempah membuat kita ingin terus mencicipinya.
3. Mie Sumatera
TekstuR mie Sumatera terkenal kenyal dan rasa gurih yang khas-IG/-javafoodie
BACA JUGA:Makanan Legendaris Bika Berasal dari Ambon atau Medan? Yuk Simak Penjelasannya!
Mie Sumatera memiliki porsi dan beragam variasi disesuaikan dengan nafsu makan dan seleramu.
Tekstur mie Sumatera terkenal kenyal dan rasa gurih yang khas.
Mie Sumatera menjadi salah satu destinasi kuliner yang wajib dikunjungi saat di Solo.
Dijamin kombinasi rasa manis dan gurihnya akan menggoda dan membuat terpikat dengan kelezatannya.
BACA JUGA:5 Tempat Makan Enak di Palembang, Sedia Menu Makanan Legendaris Sumsel