5 Tips Cari Aman Saat Berkendara di Belakang Kendaraan Besar ala Astra Motor Sumsel

5 Tips Cari Aman Saat Berkendara di Belakang Kendaraan Besar ala Astra Motor Sumsel--palpres.bacakoran.co

PALEMBANG – Berikut ini 5 tips cari aman saat berkendara di belakang kendaraan besar ala Astra Motor Sumatera Selatan (Sumsel).

Betapa pentingnya mengetahui beberapa tips agar anda tetap aman berkendara dan selamat sampai tujuan.

Karena tidak sedikit kecelakaan lalu-lintas terjadi lantaran kekurang hati-hatian pengendara saat berkendara beriring-iringan dengan kendaraan lain yang berbody lebih besar.

Dan memang kerapkali ketika kita berkendara berjumpa kendaraan-kendaraan besar seperti truk, fuso dan bus.

BACA JUGA:Siswa-siswi MAN 2 Palembang Dapat Pelatihan Safety Riding dari Astra Motor Sumsel

Oleh sebab itu biasakanlah berkendara dengan ekstra hati-hati di jalan raya yang memang berseliweran banyak kendaraan besar.

Padahal pihak kepolisian dan instansi terkait sudah memberlakukan pembatasan jam beroperasi kendaraan-kendaraan bervolume besar ini.

Namun masih saja kita temui oknum sopir truk dan fuso berkapasitas besar lalu-lalang di jalan protokol sehingga menimbulkan kerawanan terjadinya kecelakaan.

Sekali lagi, kita harus senantiasa meningkatkan kehati-hatian untuk mencegah terjadinya insiden yang dapat membahayakan keselamatan dan nyawa.

BACA JUGA:Yuk Kepoin Kemeriahan Edukasi Safety Riding di SMAN Sumsel

Terlebih kendaraan berbadan besar ini punya area blind spot yang banyak dan cenderung bergerak lambat. 

Hal yang perlu diwaspadai oleh pengendara adalah saat kendaraan besar ingin berbelok pastinya akan memerlukan ruang yang lebih besar.

Nah, secara spesial instruktur Safety Riding Astra Motor Sumsel, Erik Oktriansyah memberikan beberapa tips cari aman berkendara di belakang kendaraan besar yang wajib diketahui bagi anda pengendara sepeda motor. 

“Berkendara di belakang kendaraan besar seperti truk dan bus memang memerlukan kehati-hatian,” tutur Erik Oktriansyah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan