Sore Ini, Sanggupkah Timnas Indonesia Menahan Gempuran Australia? Ini Catatan Head to Head Keduanya

Timnas Indonesia akan bertanding menghadapi Australia di babak 16 Besar Piala Asia Qatar 2023.-timnas/net-

 

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Sanggupkah Timnas Indonesia akan menghadapi Australia di babak babak 16 besar Piala Asia 2023 pada Minggu (28/1/2024) ini?

 

 Australia berhasil lolos dengan status juara Grup B dengan mengumpulkan tujuh poin dari tiga pertandingan di babak penyisihan grup.

 

Australia satu grup dengan Uzbekistan, Suriah, dan India.

 

Sedangkan Indonesia berhasil lolos ke babak 16 besar dengan status peringkat tiga terbaik dengan torehan poin 3, di bawah Irak dan Jepang.

BACA JUGA:Joel Kojo, Sosok Pahlawan di Balik Sejarah Baru Timnas Indonesia Lolos Ke Babak 16 Besar Piala Asia 2023

BACA JUGA:Bukan Timnas Indonesia, Tetangga Kita Ini Paling Banyak Pemain Naturalisasi dan Keturunan di Piala Asia 2023

 

Sore ini  pertandingan Indonesia melawan Australia akan dilangsungkan di Stadion Jassim Bin Hamad, Qatar pada Minggu (27/1/2024) pukul 18.30 WIB.

 

Menghadapi Australia tim Indonesia dalam catatan head to head baru dua kali menang.

 

Dari 13 kali pertemuan Indonesia menang 2 kali,seri 3 kali dan kalah 8 kali.

 

Pada pertemuan pertama tahun 1960 Indonesia Indonesia berhasil mengalahkan Australia dengan skor 2-0 dalam laga Kualifikasi Olimpiade.

BACA JUGA:Menungu Sampai Pertandingan Terakhir Grup, Joel Kojo Bantu Timnas Indonesia Lolos ke 16 Besar

BACA JUGA:Jepang Berpeluang Juara di Piala Asia 2023! Bagaimana dengan Timnas Indonesia?

 

Lalu kemenangan kedua tahu n 1981, saat Herri Kiswanto dan kawan-kawan menumbangkan Australia dengan skor tipis 1-0.

 

Berikut rincian head to head Indonesia melawan Australia sepanjang masa:

 

Indonesia 2-0 Australia (1960)

 

Indonesia 0-2 Australia (1967)

BACA JUGA:Berharap Keajaiban untuk Lolos, Malam Ini Penentuan Timnas Indonesia Bertahan di Piala Asia Qatar 2023

BACA JUGA:Cuma 22 Persen, Kata Okta Sports, Peluang Timnas Menang Atas Irak

 

Indonesia 1-4 Australia (1972)

 

Australia 2-1 Indonesia (1973)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan