Jangan Lampaui Batas! Memuji Orang Saleh Berlebihan Bisa Membuka Pintu Kesyirikan, Ini Kata Ustaz Abdullah Roy

Jangan lampaui batas! Memuji orang saleh berlebihan bisa membuka pintu kesyirikan, ini kata Ustaz Abdullah Roy.--kolase koranpalpres.com

Membaca perjalanan hidup mereka bisa menambah keimanan dan meneguhkan hati kita. 

Pun menghormati mereka adalah diperintahkan selama masih dalam batas-batas yang diizinkan agama kita.

BACA JUGA:Jangan Pernah Menyembelih untuk Selain Allah, Fatal Akibatnya! Ini Kata Ustaz Abdullah Roy

BACA JUGA:Hati-Hati Bernazar! Jangan Sampai Melenceng dari Allah, Ini Penjelasan Lengkap Ustaz Abdullah Roy

Akan tetapi sahabat Jalan Hijrah Palembang Ekspres, penting untuk diperhatikan rambu-rambu atau batasan-batasan berikut ini.

Sejatinya kita tidak berlebih-lebihan terhadap orang yang saleh seperti mendudukan mereka di atas kedudukannya sebagai manusia, atau menyifati mereka dengan sifat-sifat yang tidak pantas kecuali untuk Allah Subhanahu Wa Ta’ala.

Ingatlah, bahwa hal demikian ini, berlebih-lebihan terhadap orang saleh hukumnya haram, tidak diperbolehkan menurut agama.

Lantaran ini menjadi pintu terjadinya kesyirikan dan penyerahan sebagian ibadah kepada selain Allah Subhanahu Wa Ta’ala

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah Arti, Kenali Ruqyah dengan Baik Agar Tak Jatuh kepada Syirik, Ini Kata Ustaz Abdullah Roy

BACA JUGA:Jangan Lakukan! Ternyata Berdoa Selain kepada Allah Itu Syirik Besar, Ini Penjelasan Ustaz Abdullah Roy

Mencintai Nabi Muhammad shallallahu alayhi wa sallam melebihi cinta kita kepada orang tua, anak dan semua manusia adalah sebuah kewajiban agama.

Kecintaan seperti itu kepada beliau sebagaimana telah disebutkan dalam hadits. 

Kendati demikian, beliau melarang kita berlebih-lebihan terhadap beliau dengan mendudukkan beliau di atas kedudukan beliau sebenarnya yaitu sebagai seorang Hamba Allah Subhanahu Wa Ta’ala dan Rasul.

Dalam sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Al-Bukhori, Nabi Muhammad shallallahu alayhi wa sallam bersabda:

BACA JUGA:Apa Perbedaan Syafa’at di Dunia dan Akhirat? Temukan Jawabannya dalam Penjelasan Ustaz Abdullah Roy

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan