Konsumsi dengan Benar dan Rasakan 7 Manfaat Bawang Putih Bagi Tubuh Kita, Apa Saja Khasiatnya?

Agar manfaat bawang putih bisa efektif, harus dikonsumsi dengan benar dan diperhatikan aturan dan cara mengonsumsinya.-by Jcomp-on Freepik

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Bawang putih telah lama digunakan oleh orang tua kita dulu, selain untuk bahan masakan, bermanfaat juga untuk menurunkan kolesterol dan menjaga kesehatan jantung jika dikonsumsi dengan benar.

Sebab kandungan zat di dalamnya juga dikenal mampu menjaga kesehatan pembuluh darah dan fungsi otak. 

Agar manfaat bawang putih bisa efektif, harus dikonsumsi dengan benar dan diperhatikan aturan dan cara mengonsumsinya.

Bawang putih memiliki aroma yang menyengat, tetapi manfaat kesehatan yang dimiliki sangatlah beragam. 

BACA JUGA:Puasa Ramadan dalam Pandangan Medis, Dapat Memberikan Pengaruh Positif Pada Tubuh dan Pikiran!

BACA JUGA:Apa Saja Pertimbangan Kesehatan yang Perlu Diperhatikan Selama Puasa Ramadan 2024 Nanti? Berikut Penjelasannya

Manfaat bawang putih tersebut dapat diperoleh dengan berbagai cara, mulai dari memakannya dalam kondisi mentah, mengolahnya dengan bahan makanan lain, hingga mengonsumsi suplemen ekstrak bawang putih.

Makan bawang putih mentah, baik bagian umbi, kulit bawang, atau keduanya, dianggap memberikan lebih banyak manfaat sebab kandungan nutrisinya jauh lebih banyak. 

Ini karena nutrisi di dalam bawang putih dapat berkurang atau bahkan hilang jika bawang putih diolah pada suhu terlalu panas.

Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan

BACA JUGA: 5 Manfaat Air Rebusan Jagung Buat Kesehatan, Nomor 3 Bisa Menurunkan Darah Tinggi, Begini Caranya

BACA JUGA:10 Manfaat Daun Kersen Baik Untuk Kesehatan, Nomor 8 Anti Kanker!

Ada beragam manfaat bawang putih yang perlu Anda ketahui karena sangat baik bagi kesehatan, yaitu:

1. Menurunkan kadar kolesterol

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan