PGN Siapkan Jargas Rumah Tangga, Dukung Energi Bersih IKN

PGN Siapkan Jargas Rumah Tangga, Dukung Energi Bersih IKN-PGN-

Pembangunan jargas di IKN direncanakan dibangun secara bertahap. 

BACA JUGA:PGN Paparkan Kinerja Perusahaan dan Upaya Strategis Pengelolaan Gas Bumi Nasional di Public Expose 2023

BACA JUGA:Solusi Mudah Buang Sampah Elektronik dengan Samsung SmartExchange

Selain rumah dinas pemerintahan,  jaringan distribusi gas juga ditujukan untuk komersial, gedung pemerintahan, dan fasilitas lainnya. 

Nantinya pipa distribusi gas bumi ditempatkan jaringan umum atau Multi Utility Tunnel. MUT sendiri akan dibangun oleh Kementerian PUPR.

Gas bumi akan disuplai dengan Compressed Natural Gas (CNG) yang bersumber dari Balikpapan atau Bontang di Kalimantan timur. 

Saat ini, PGN sudah melakukan kegiatan kontruksi di lapangan dan ditargetkan selesai bulan Juni 2024.

BACA JUGA:Menembus Pasar Nasional, Kisah Sukses Kopi Semende Binaan PTBA

BACA JUGA:Fitur Galaxy AI Jadi Favorit, Circle to Search with Google Jadi Juaranya

Dukungan menyediaan gas bumi oleh PGN untuk IKN dilandasi oleh visi penyediaan energi bersih di IKN dan kebijakan IKN yang dicanangkan dalam UU No3/ 2022 yaitu dengan campuran gas alam dengan hydrogen sebagai sumber gas kota.

Portofolio PGN di wilayah Kalimantan Timur  akan terus dikembangkan sehingga dapat menjangkau IKN.

Serta mendukung wilayah penyangga IKN agar pemanfaatan energi bersih semakin luas dan optimum. 

Salah satunya, PGN melalui PT Pertagas mengelola penyaluran gas secara terintegrasi meliputi Pipa Transmisi Gas Bumi Senipah-Balikpapan 20” sepanjang 78 KM. 

BACA JUGA:Bio Farma dan Fapon Teken MOU untuk Inovasi Medis

BACA JUGA:Huawei Luncurkan Wi-Fi 7 di Ajang APAN57

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan