Tinjau Lokasi Longsor, Kapolres dan Dandim 0422/ Lambar Minta Kementerian PUPR untuk bertindak cepat

Dandim 0422/ Lambar, Letkol Inf Rinto Wijaya SAP MIPOL M Han dan Kapolres Lampung Barat, AKBP Ryky Widya Muharam SH SIK melakukan peninjauan lokasi tanah longsor yang menyebabkan kemacetan jalan di KM 17 pekon Kubu Perahu kecamatan balik bukit kabupaten l--Pendam II/Swj

“saya meminta kepada semua unsur mari bersama sama kita bahu membahu menyumbangkan tenaga dan fikiran agar tanah longsor di km17 ini segera teratasi, karena saya melihat bahwa di titik ini berulangkali  tanah longsor yang menyebabkan terputusnya jalur yang menghubungkan kabupaten Lampung Barat dengan kabupaten Pesisir Barat sehingga menghambat distribusi bahan pokok dari kedua kabupaten tersebut.” tutup kapolres.

Sampai dengan saat ini jalur hanya dapat dilalui oleh kendaraan roda 2, sedangkan untuk kendaraan roda 4 dan kendaraan berat lainya masih belum dapat melintas sampai dengan pemberitahuan lebih lanjut dari satuan lalu lintas Polres Lampung barat.

BACA JUGA:Pasca Pembukaan TMMD Ke-199, Kodim 0432/Basel Tancap Gas Melaksanakan Pekerjaan Perehaban Jalan serta Masjid

BACA JUGA:Teror Harimau! Warga Pekon Bumi Hantatai Kembali Menjadi Korban

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan