Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Kodim 0432/Basel Bantu Rawat tanaman Petani Cabai

Babinsa Koramil 432-02/Payung Pratu Nurul Firdaus melaksanakan komsos dan bantu petani cabai untuk merawat tanamannya di Desa Bangka Kota, Kecamatan Simpang Rimba, Kabupaten Bangka Selatan.--Pendam II/Swj

BANGKA SELATAN, KORANPALPRES.COM - Babinsa Koramil 432-02/Payung Pratu Nurul Firdaus melaksanakan komsos dan bantu petani cabai untuk merawat tanamannya.

Kegiatan yang dilakukan Babinsa Koramil 432-02/Payung Pratu Nurul Firdaus bertempat di Desa Bangka Kota, Kecamatan Simpang Rimba, Kabupaten Bangka Selatan.

Hal itu diungkapkan Danramil 432-02/Payung, Kapten Inf H P Aritonang dalam rilisnya di Bangka Selatan, Ahad 10 Maret 2023.

Diungkapkan Danramil, Disela-sela kesibukannya sebagai aparat keamanan yang bertugas di koramil 432-02/Payung Kodim 0432/Basel.

BACA JUGA:Bersama Forkopimda Sumsel, Danrem 044/Gapo Sambut Bulan Suci Ramadan 1445 H/2024 M

BACA JUGA:Babinsa Himbauan Masyarakat Pesisir, Waspada Cuaca Ekstrim

Babinsa Pratu Nurul Firdaus menyempatkan diri untuk berkomunikasi sosial dan membantu merawat tanaman cabai milik petani bapak Sutrisno. 

"Pratu Nurul Firdaus juga menjelaskan bagaimana cara penyemaian bibit cabe rawit dengan baik agar dapat tumbuh dengan subur, sehingga bisa panen sesuai dengan harapan," ujarnya.

Tujuan dari kegiatan komsos ini untuk memberikan semangat kepada para petani cabai agar fokus dengan pekerjaannya, sehingga diharapkan hasil yang didapat bisa menambah pendapatan ekonomi keluarga mereka.

"Apa yang dilakukan Babinsa ini adalah sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat desa binaannya apalagi saat ini pemerintah telah mencanangkan ketahanan pangan," tambahnya.

BACA JUGA:Gotong royong Perbaiki JUT, Wujud Pengabdian Babinsa Kepada Masyarakat

BACA JUGA:Satgas Yonif 200/BN Buka Layanan Kesehatan di Pos Napua

Dan semata-mata hanya ingin hasil produksi petani bisa meningkat dari sebelumnya, sehingga mampu memberikan dampak posiitf.

Sebelumnya, peduli terhadap keselamatan warga binaan, Pratu Ferdian Babinsa Koramil 432-03/Lepar Kodim 0432/Bangka Selatan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan