Begini Cara Pesepakbola Muslim Melaksanakan Puasa di Tengah Jadwal Padat
Mohamed Salah, pemain Mesir yang tetap berpuasa di tengah jadwal padat.-liverpool fc/fb-
BACA JUGA:Berpuasa Ramadan Dapat Membantu dan Bermanfaat bagi Kesehatan. Ini Penjelasannya!
Menurut dia ia sudah melakukannya selama bertahun-tahun. Ia memiliki ahli gizi profesional yang membantunya memilih harus makan apa ketika bertanding dan berlatih.
“Dia memberi saya beberapa hal, sejumlah protein, jadi saya tidak kehilangan terlalu banyak otot dan puasa itu) tidak apa-apa,” kata Pogba.
Sedangkan, bintang Liverpool Mohamed Salah 'mengakali' puasa dengan mengganti sesi latihan fisik di jam 3 pagi, bertepatan saat sahur.
Berikut ini pesepak bola muslim yang menjalani puasa di bulan Ramadan tahun 2024:
BACA JUGA:Ketahui 5 Alasan Mengapa Umat Islam Berpuasa di Bulan Ramadan
1. Mohamed Salah
Pemain asal Mesir yang bermain bersama di Liverpool liga Inggris ialah salah satu pemain muslim yang ikut menjalani puasa. Ia setiap tahun melaksankannya.
2. Ousmane Dembele
Pemain PSG ini, Ousmane Dembele, memang kerap dikenal sebagai muslim yang rajin.
Gestur tubuhnya juga menunjukkan ketaatannya itu.
Setiap akan bertanding selalu mengangkat kedua tangan untuk berdoa.
BACA JUGA:5 Strategi Agar Tubuh Tak Lemas Saat Berpuasa, Apakah Sudah Siap Menyambut Ramadan 2024
3. Antonio Rudiger
Pemain berusia 30 tahun asal Jerman ini juga merupakan seorang muslim yang saleh.