Kuliah Gratis Sampai Lulus! Ini PTN Penerima Peserta KIP Kuliah Terbanyak di SNBT 2024,

Ilustrasi - Kuliah Gratis Sampai Lulus! Ini PTN Penerima Peserta KIP Kuliah Terbanyak di SNBT 2024, -Youtube - GEP Media-

KORANPALPRES.COM-  Inilah penerima peserta Seleksi Nasional Berbasis Tes 2024 terbanyak sejumlah 7.614 Calon Mahasiswa Baru, 

Seperti Universitas Negeri Surabaya juga menjadi salah satu kampus dengan penerima peserta Kartu Indonesia Pintar (KIP) yaitu kuliah terbanyak.

Nah, untuk universitas dengan slogan Kampus Rumah Para Juara ini, dapat menerima 3.014 pendaftaran dengan KIP Kuliah.

Semakin banyak PTN di luar Pulau Jawa yang masuk dalam daftar di SNBT 2024, Hal ini perlu dicatat, untuk jumlah peserta KIP Kuliah ini masih dalam status calon penerima.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Aroma Mewah Khas Dubai dari Parfum Merek Emir!

BACA JUGA:Anti Badai! 5 Serum Bulu Mata Terbaik Bikin Lentik dan Panjang

Langkah verifikasi lebih lanjut, bila kuota yang tersedia untuk penerima KIP Kuliah masih belum mencukupi.

Adapun jumlah Perguruan Tinggi yang membuka seleksi tes yaitu ada 145 kampus, ternyata jumlah ini meningkat dibandingkan tahun 2023 sebesar 136. 

Peningkatan ini karena ada penambahan dari PTKIN, Memiliki Pengumuman secara resmi akan dibuka pukul 15.00 WIB. 

Pengumuman bisa diakses di laman SNBT dan 41 link perguruan tinggi negeri mirror lainnya. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Serum Alis Terbaik yang Wajib Dicoba, Yuk Simak Rahasia Alis Lebat dan Elegan!

BACA JUGA:Redmi 12 VS Redmi 13, HP Xiaomi Harga 1 Jutaan, Worth It Mana di Tahun 2024?

Peserta yang dinyatakan lulus akan mendapatkan warna biru tampilannya. Sementara, peserta tidak lulus akan menampilkan warna merah. 

Berikut 20 PTN Vokasi Peminat Terbanyak di SNBT 2024

1. Politeknik Negeri Bandung: 41.925 orang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan