BACA JUGA:Mencari Kuliner Khas Jambi untuk Buka Puasa? Kamu Bisa Coba 9 Hidangan Ini
Kue Jojorong khas Banten banyak ditemukan di kota Serang.
Makanan ini terbuat dari tepung kanji dan tepung beras dengan isi gula coklat, dibungkus daun pisang. Ada tradisi membawa Kue Jojorong pada hari-hari besar keagamaan di Banten.
Setelah adonan dimasukkan ke dalam cetakan daun pisang yang membentuk persegi, adonan tadi lalu dikukus.
Bisa disajikan dalam keadaan hangat atau dingin, Kue Jojorong ini dinikmati bersama segelas teh atau kopi.
BACA JUGA:Kuliner Khas Sumatera Barat yang Biasa Muncul Saat Ramadan, Cocok Buat Berbuka Puasa
6. Bontot Ikan
Bontot Ikan merupakan hidangan tradisional dari Desa Domas, Kecamatan Pontang, Serang.
Bahan pembuatannya menggunakan ikan payus dan bulan-bulan.
Punya cita rasanya khas dan kenyal, Sering terlihat mirip dengan pempek lenjer khas Palembang.
Bontot Ikan ini digoreng dan dinikmati dengan sambal kacang. Menjadi pilihan istimewa saat berbuka puasa.
BACA JUGA:Deretan Makanan Khas Kepulauan Riau Ini Ada yang Muncul Hanya Bulan Puasa
7. Es Kuwut
Es Kuwut ini hanya tersedia didaerah Banten dan sekitarnya.
Mniuman khas Banten satu ini merupakan minuman yang terdiri dari perpaduan buah kelapa, buah melon, biji selasih dna juga irisan jeruk nipis.
Sehingga es satu ini pun akan sangat segar ketika dikonsumsi pada saat berbuka puasa.