Resep Gulai Kepala Kakap ala Resto Padang, Ide Hidangan Lebaran Idul Fitri 1445 H

Kamis 28 Mar 2024 - 11:52 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

BACA JUGA:Hidangan Khas Kalimantan Barat untuk Takjil yang Banyak Ditemukan pada Bulan Puasa

BACA JUGA:Si Cantik Renyah, Resep Kue Semprit Lengkapi Toples Lebaran 1445 H

Bumbu;

- 2 Batang sereh geprek

- 4 cm lengkuas geprek

- 3 lembar daun salam

- 6 lembar daun jeruk

- garam, gula, penyedap jamur secukupnya

 

Note;

Supaya kuah merah merona, 15 biji cabe merah keriting dihaluskan, tumis terpisah.

Sesudah masakan jadi baru kaian campur masakan, dijamin warnanya menarik dan kinclong.

BACA JUGA:Enak Praktis! Putri Salju Tanpa Oven Tanpa Cetakan Tanpa Mixer, Pengisi Toples Lebaran 1445 HBACA JUGA:3 Varian Kue Keju Selain Kastengel untuk Lebaran, Yuk Intip Resepnya!

Cara memasak ;

- Tumis semua bumbu sampai wangi

- Masukan santan, tambahkan garam gula penyedap jamur, lalu dikoreksi rasa, aduk-aduk lalu masak sampai matang.

Kategori :