Brigif 8/GC Gelar Shalat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H di Masjid At-Taqwa Makobrigif 8/GC

Kamis 11 Apr 2024 - 18:51 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

"Di pagi ini kita masih bisa membagikan bingkisan Lebaran untuk seluruh Prajurit, apa yang saya berikan ini jangan dilihat dari bentuk dan jumlahnya, tetapi lihatlah ini sebagai bentuk perhatian kami sebagai orang tua kalian di Satuan ini," ujar Letkol Inf Enrico.

BACA JUGA:Semarakkan Medical Campaign Day, Satgas Kizi TNI Konga Berikan Layanan Kesehatan Gratis Bagi Penduduk Lokal

BACA JUGA:Amankan Takbiran 2024, Dandim 0429/Lamtim Bersama Kapolres Pimpin Patroli Skala Besar

Semoga bingkisan ini bermanfaat, menambah kecintaan dan kebanggaan terhadap satuan, saya juga mengucapkan Mohon Maaf Lahir dan Batin kepada seluruh Prajurit.

Dalam sambutannya, Danbrigif juga mengingatkan kepada prajurit yang melaksanakan Cuti Lebaran.

Agar meninggalkan rumah dalam keadaan aman, terkunci dan memeriksa listrik, regulator tabung gas agar dicabut, serta hindari hal-hal yang membahayakan diri dan keluarga ataupun Satuan. 

"Selamat menikmati Libur bersama Keluarga dan tetap jaga faktor keamanan dimanapun berada, serta kembali tepati waktu," ucapnya mengakhiri.

BACA JUGA:Dandim 0426/TB Shalat Idul Fitri Bersama Bupati dan Ribuan Masyarakat

BACA JUGA:Danrem 043/Gatam Bersama Masyarakat Bandar Lampung Shalat Idul Fitri 1445 H di Lapangan Saburai

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Kategori :