7 Makanan yang Paling Banyak Dicari Orang saat Bertamu di Hari Lebaran, Ada Favoritmu?

Sabtu 13 Apr 2024 - 16:30 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : Trisno Rusli

Namun, bisa juga dibuat dari daging ayam dengan bumbu rendang serupa.

6. Rujak

Makanan selanjutnya yang sering dicari saat momen lebaran adalah rujak, makanan primadona dan dicari banyak orang ketika bertamu pada saat momen lebaran.

BACA JUGA:Rambut Tipis Langsung Tumbuh, Coba Pakai Merk Minyak Kemiri Terbaik 2024 Ini

Rasanya yang asam dan pedas, memberikan kesegaran tersendiri bagi penikmatnya.

Rujak sendiri terbagi dengan beberapa jenis buah-buahan. Misalnya rujak buah yang terdiri dari aneka buah-buahan segar, kemudian dicocol dengan sambal gula merah.

Bikin mata kamu jadi merem melek, apalagi disantap saat berkumpul dengan keluarga besar.

7. Kue Nastar

BACA JUGA:Waduh, Hanya 20 Menit Lokasi Ini Berubah

Selain hidangan berat, momen Lebaran juga identik dengan kehadiran beragam varian kue. Kue nastar adalah salah satu yang paling populer.

Kue kering dengan isian selai nanas ini memiliki bentuk yang bulat dengan tekstur lembut dan cita rasa yang manis dan asam.

Kue Nastar sendiri sangat cocok dinikmati dengan teh hangat sembari berkumpul dan bersantai bersama keluarga.

Lebaran adalah momen yang paling ditunggu-tunggu, bukan hanya karena suasana kebersamaan dan kedamaian.

BACA JUGA:ALHAMDULILLAH, 156 Anak Yatim Piatu Terima Santunan dari Pengurus Saylapas Lahat, Ini Penampakannya

Tapi juga karena berbagai makanan lezat yang biasanya hanya ada saat momen ini. Makanan-makanan diatas menjadi favorit banyak orang.

Tidak heran jika mereka menjadi makanan yang paling dicari saat Lebaran.

Kategori :