Apakah Aroma Parfum Anda Cepat Hilang? Inilah 4 Kemungkinan Penyebabnya

Jumat 10 May 2024 - 09:32 WIB
Reporter : Muhammad Wijdan
Editor : Muhammad Wijdan

Ya, itu artinya parfum tersebut sudah tidak dapat digunakan lagi atau kemungkinan besar sudah kadaluwarsa.

Bahan alami dalam parfum biasanya menjadi lebih kuat seiring berjalannya waktu, namun hal ini sering kali menyebabkan aromanya berubah.

Agar parfum tidak rusak sebelum tanggal kadaluwarsanya, pastikan Anda menyimpannya dengan benar.

BACA JUGA:Rekomendasi Parfum Premium, Memiliki Aroma Fruity Floral yang Feminin

BACA JUGA:Ini 5 Parfum Wanita Terbaik dari Ajang Esxence 2024

Idealnya, parfum disimpan di tempat yang gelap dan sejuk, jauh dari panas dan AC.

Nah, itulah empat penyebab parfum Anda tidak bertahan lama dan aromanya cepat hilang. Semoga bermanfaat ya.

Kategori :