KORANPALPRES.COM - Deretan skincare memiliki kandungan tertentu yang mampu mengatasi pori-pori besar.
Penyebab pori-pori besar di wajah ada banyak, mulai dari faktor genetik, bertambahnya usia, perubahan hormonal, hingga kulit kering.
Kondisi kulit ini tidak serius, namun bisa mengganggu penampilan kamu.
Pori-pori besar juga rentan tersumbat oleh sel kulit mati, minyak berlebih, atau bakteri yang bisa memicu jerawat dan masalah kulit lainnya.
BACA JUGA:5 Skincare Terbaik untuk Menjaga Kesehatan Kulit, Kuy Cobain!
BACA JUGA:4 Kandungan Skincare yang Tidak Boleh Digunakan Bersamaan, Jangan Sampai Salah Pilih Ya!
Oleh karena itu, kamu yang memiliki pori-pori besar perlu melakukan perawatan kulit yang tepat, seperti menggunakan skincare untuk mengecilkan pori-pori.
Nah berikut skincare untuk mengecilkan pori–pori yang dapat kamu coba :
1. Niacinamide
Pemilik pori-pori besar dan kulit kering disarankan untuk menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung niacinamide.
BACA JUGA:5 Produk Skincare yang Cocok Buat Pemula dengan Harga di Bawah Rp50 Ribu!
BACA JUGA:7 Brand Skincare Lokal yang Ampuh Ratakan Warna Kulit, Bye Wajah Belang, Galaupun Hilang
Zat ini memiliki kemampuan mengecilkan pori-pori wajah dan meningkatkan hidrasi kulit.
Untuk mengatasi masalah kulit berminyak dan pori-pori besar, pemilik kulit berminyak juga bisa menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung niacinamide.
Selain itu, kandungannya juga mampu mengatur produksi minyak berlebih pada kulit.