Rasanya Gak Kaleng-kaleng! Ini Lho Resep Rendang Daging Lebaran Haji, Nikmat Masakan Khas Minang

Kamis 13 Jun 2024 - 19:15 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

KORANPALPRES.COM- Lebaran Haji sebentar lagi, biasanya menu rendang selalu tersaji untuk orang tersayang di Hari Raya ini.

Masakan khas dari Padang ini pada umumnya terbuat dari olahan daging yang memang terkenal memiliki rasa gurih, pedas dan kaya akan rempah-rempah.

Makanan Rendang daging sendiri memang menjadi hidangan ciri khas yang wajib ada saat hari-hari besar, seperti lebaran atau hari raya lainnya. 

Namun, hidangan rendang daging juga bisa dibuat sebagai lauk untuk makan sehari-hari.

BACA JUGA:Bumbu Meresap Sampai Ketulang, Resep Krengsengan Sapi, Bisa Jadi Menu Makan Malam, Nikmatnyaa

BACA JUGA:Rasanya Bikin Ngangenin! Resep Rawon Daging Sapi Khas Surabaya, Jadi Ingat Masakan Ibu

Walaupun rendang berasal dari Padang, makanan ini sudah banyak ditemukan di berbagai daerah lainnya. 

Ya, menu makanan ini menjadi menu favorit di Rumah Makan Nasi Padang, tidak cuma masakan ayam pop atau perkedel khas Padang.

Kalian mungkin penasaran dengan rasa rendang asli Minang yang enak dan bisa dibuat di rumah. 

Yuk simak resep rendang daging asli Minang ini yang empuk dan mudah dibuat di rumah.

BACA JUGA:Taco Salmon dengan Salsa Nanas, Hidangan Klasik Meksiko yang Layak Kamu Coba

BACA JUGA:Gurihnya Nampol Banget! Resep Sop Iga Sapi Empuk dan Super Enak Ngabisi Nasi

Resep Rendang Daging

Bahan-bahan:

900 gr Daging sapi, potong

Kategori :