Target selesai ruas Bayung Lencir - Tempino pada Juli 2024 ini dan bisa diresmikan secara parsial.
Dalam pembangunan jembatan tol ini tak hanya menjadi yang terpanjang di Indonesia, akan tetapi juga merupakan pusat perhatian nasional dalam upaya meningkatkan konektivitas antarwilayah.
Memiliki panjang yang melebihi jembatan terkenal lainnya seperti Jembatan Ampera yang memiliki panjang 1.117 meter.
BACA JUGA:Ratu Dewa Ajak Masyarakat Palembang Proaktif Sampaikan Keluhan Hingga Kerusakan Infrastruktur
BACA JUGA:Sederhana Menggugah Selera Resep Tempe Kecap Hidangan Tradisional Yang Bikin Kangen Rumah
Jembatan tol ini diharapkan tak hanya menjadi simbol kemajuan infrastruktur di Sumatera Selatan, tetapi juga menjadi pusat perhatian nasional dalam pengembangan jaringan transportasi di Indonesia.