10 Kota Tertua di Indonesia yang Menakjubkan, Yuk Cek Daftarnya!

Selasa 16 Jul 2024 - 11:16 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : Trisno Rusli

BACA JUGA:Hasil Operasi Senpi Musi 2024, Polres OKU Timur Sita 16 Senpi dan Ringkus 2 Tersangka

Perkembangan Tegal tidak lepas dari peran penting seorang tokoh bernama Ki Gede Sebayu, yang namanya dikaitkan dengan sejarah kota ini.

10. Padang

Padang terletak di Sumatera Barat yang memiliki sejarah yang erat kaitannya dengan Kerajaan Minangkabau.

Kota ini awalnya merupakan permukiman nelayan pada abad ke-15, dan menjadi daerah persinggahan bagi para pedagang sebelum bertolak ke Aceh.

BACA JUGA:Transformasi Spektakuler! Batu Bara Indonesia Jadi Bahan Baku Baterai Li-ion Berkat PTBA dan BRIN

BACA JUGA:Dukung 7 Prioritas Nasional RKP 2024, Pemkab-Kejari Muba Teken MoU Perdata dan Tata Usaha Negara

Kota-kota tertua di Indonesia ini bukan sekadar tempat, tetapi juga saksi bisu perjalanan panjang bangsa Indonesia.

Masing-masing kota menyimpan cerita dan warisan budaya yang berharga, yang dapat kita pelajari dan lestarikan untuk generasi mendatang!

Kategori :